Nama Jawa Untuk Bayi - Huruf D

Berikut ini nama-nama bayi untuk buah hati anda dalam bahasa Jawa yang diawali dngan huruf D:

Dacin : timbangan
Dadah : tanda pertemuan atau perpisahan
Dadap : perisai
Dadi : jadi
Dagel : lawak
Dali : sejenis burung yang gesit
Dalianit : erselubung petunjuk
Dalianti : tidak suka banyak petunjuk
Dalimah : kata hati
Daliman : laki-laki yang gesit
Dalimin : senantiasa meminta petunjuk
Daliono : ada petunjuk
Dalirin : tajam petunjuknya
Dalu : malam hari
Damar : lampu, penerang
Dami : jerami
Damu : hembus
Daniswara : kaya, mulia
Danu : cahaya
Danujak : satriya utama
Danumaya : gemerlap
Danurdara : kaya ilmu
Darapuspita : gadis berbunga
Dariani : senantiasa tampak
Dariati : terbuka hatinya
Darijan : benar-benar tampak
Darimin : mohon tampak
Darmaji : kebaikannya sangat berharga
Darman : selamat serta damai
Darmana : mempunyai kebajikan
Darmani : terselubung kebajikan
Darmanto : di dalam keselamatan dan kedamaian
Darmastuti : dipuji karena kebaikannya
Darminah : hatinya berisi kedamaian
Darsa : kehendak
Darsirah : berdarah damai
Dartono : cermat
Daru : meteor
Daruna : keperluan
Daryani : berhias budi yang baik
Dasa : sepuluh
Dian : lampu; penerang; pelita
Dianti : tidak menyukai keistimewaan
Digdaya : penakluk
Dimas : yang terkasih
Dimaz : yang terkasih
Dipa : raja, cahaya, terang
Dirja : sangat selamat.
Drajat : pangkat, kedudukan
Dwi : dua

Tidak ada komentar:

Posting Komentar